Pages

Senin, 21 Desember 2009

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN TOPOLOGI JARINGAN

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN TOPOLOGI JARINGAN

Topologi Star

Kelebihan : Kontrol menejemen lebih mudah karena terpusat (sentralisasi)

Kekurangan : Kalau central node rusak,maka semua node tidak berfungsi

Topologi Bus

Kelebihan : Bila satu node rusak tidak akan mengganggu node yang lainnya krena tiap-tiap

node tidak berhubungan langsung tapi lewat bus.

Kekurangan : Bila bus rusak,semua node tidak dapat berfungsi dan kontrol menejemen lebih

sulit karena desentralisasi

Topologi Ring

Kelebihan : Bila satu node rusak tidak akan mengganggu node yang lainnya krena tiap-tiap

node tidak berhubungan langsung tetapi lewat bus.

Kekurangan : Bila link rusak, semua node tidak berfungsi dan kontrol menejemen lebih sulit

karena desentralisasi

Topologi Mesh

Kelebihan : Node yang satu dapat berhubungan dengan node yang lainnya secara bebas dan

bila sebuah node rusak,yang lain masih dapat berhubungan.

Kekurangan : terlalu banyak link sehingga biaya mahal dan kontrol menejemen sulit karena

desentralisasi.

0 komentar:

Posting Komentar